TIPS MEMILIH EKSKUL YANG ADA DI SEKOLAH KAMU

Bingung punya banyak pilihan ekskul di sekolah ? jangan deh, salah-salah nanti kamu malah terjebak ke ekskul yang nggak kamu minati. Biar nggak salah pilih, baca dulu kiat ini:

 Cek selera
Lihat dulu seleramu, lebih condong ke mana: bidang seni,olahraga,ilimiah atau kepemimpinan. Ingat, untuk menentukan selera harus di ikuti dengan alasan yang benar, jangan ngawur. Jadi jangan karena kakak kelas yang kece ada di ekskul karate, terus kamu ikut-ikutan masuk ke situ. Padahal selera kamu sebenarnya music.

Cek kemampuan
Selera sudah cocok, coba lihat lagi kemampuanmu. Jangan sampai karena ke pengen banget iut salah satu ekskul, kamu jadi maksain diri. Misalnya sama dokter kamu sudah ‘divonis’ nggak boleh olahraga berat, jangan di paksa non. Nanti salah – salah malah colaps!.

      Cek biaya
Selera cocok, kemampuan oke, gimana dengan biayanya? Maksudnya, kalau ternyata ekskul yang kamu pilih menuntut biaya besar, pilih saja ekskul yang berbiaya rendah. Misalnya, karena ikut biola ‘modal awalnya’ saja mahal, coba ganti dengan gitar. Toh,masih sama-sama di musikkan?

      Cek waktu
Semua sudah oke, sekarang giliran waktunya yang perlu dicek. Jangan sampai ekskulmu bentrok dengan kegiatanmu yang lain, apalagi mengganggu jadwal belajar yang utama. Saying kalau akhirnya latihannya nggak maksimal. Pdahal salah satu alas an ikut ekskulkan karena kita pengen mahir di bidang itu. Kalau setengah-setengah sama aja bohong.

Sumber
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar